7 Kata Bermakna Konotasi dalam Puisi 'Hujan Bulan Juni', Materi Bahasa Indonesia Kelas VIII

By Mumtahanah Kurniawati, Kamis, 18 April 2024 | 20:00 WIB
Dalam puisi biasanya terdapat kata-kata bermakna konotasi. (Freepik)

kepada pohon berbunga itu

tak ada yang lebih bijak

dari hujan bulan Juni

dihapusnya jejak-jejak kakinya

yang ragu-ragu di jalan itu

tak ada yang lebih arif

Kata-Kata Bermakna Konotasi

1. Hujan

Makna:

- Dasar: Air yang turun dari langit.

- Tambahan: Perbuatan baik.

Baca Juga: 3 Jenis Puisi, Salah Satunya Puisi Naratif