Dalam fase proliferasi, hormon estrogen sangat berpengaruh terhadap perubahan endometrium.
Di bawah pengaruh hormon estrogen, endometrium akan mengalami proliferasi atau epitel mengalami regenerasi, kelenjar memanjang dan jaringan ikat bertambah padat.
Pada masa ini, endometrium tumbuh menjadi tebal, sekitar 3,5 mm.
Fase proliferasi ini terjadi kira-kira dari hari ke-5 sampai hari ke-14 dari hari pertama haid.
2. Fase Sekresi
Dalam pase sekresi, hormon yang berpengaruh adalah hormon progesteron.
Hormon progesteron ini menyebabkan keadaan endometrium tebalnya tetap.
Akan tetapi bentuk kelenjar berubah menjadi panjang, melebar, membesar, berkelok-kelok, dan banyak mengeluarkan sekret.
Fase sekresi terjadi dari hari ke-14 sampai hari ke-28.
Jika tidak terjadi kehamilan, maka endometrium akan mengalami peluruhan.
3. Fase Menstruasi
Baca Juga: 5 Jenis Hormon pada Sistem Reproduksi Manusia, Materi Biologi Kelas XI Kurikulum Merdeka