5 Seni Sastra pada Zaman Madya

By Mumtahanah Kurniawati, Kamis, 4 April 2024 | 14:00 WIB
Ada beberapa seni sastra terpenting pada zaman madya. (Freepik)

Hikayat adalah karya sastra lama Melayu yang memiliki beberapa jenis, di antaranya:

- Hikayat Sri Rama, berisi cerita tentang riwayat Rama sejak lahir.

- Hikayat Hang Tuah, berisi kisah tentang keperwiraan dan kesetiaan Hang Tuah.

- Hikayat Amir Hamzah, berisi kisah peperangan Amir Hamzah melawan mertuanya yang masih kafir.

3. Syair

Syair adalah puisi lama yang tiap baitnya terdiri dari empat baris dan berima (a-a-a-a).

Contohnya, Syair Ken Tambuhan dan syair Abdul Muluk.

4. Suluk

Suluk adalah karya sastra yang di dalamnya mengandung ajaran kerohanian.

Contohnya, suluk Sukarsa dan suluk Wijil.

5. Wayang

Baca Juga: Ciri dan Jenis Gurindam, Materi Bahasa Indonesia Kelas XII Kurikulum Merdeka