Bidang Kerja Sama Bilateral Indonesia
1. Kerja sama di bidang politik.
2. Kerja sama di bidang ekonomi.
3. Kerja sama di bidang pendidikan.
4. Kerja sama di bidang sosial budaya.
5. Kerja sama di bidang pariwisata.
6. Kerja sama di bidang pertahanan.
7. Kerja sama di bidang kesehatan.
8. Kerja sama di bidang keagamaan.
9. Kerja sama di bidang hukum.
10. Kerja sama di bidang lingkungan.
"Kerja sama bilateral Indonesia mencakup hampir seluruh bidang, dari politik hingga lingkungan."
Baca Juga: Definisi, Bentuk dan Contoh Kerja sama Internasional dan Indonesia
Nah, itu dia bidang-bidang kerja sama bilateral yang dilakukan pemerintah Indonesia.
Coba Jawab! |
Kenapa suatu negara melakukan perjanjian bilateral dengan negara lain? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan SMP Kelas IX Karya Trezadigjaya, dkk., Kemdikbud.
Tonton video ini juga, yuk!