Jawab Soal Aktivitas 4.19 Mengevaluasi Bioteknologi Modern dengan Bioetika, Materi Biologi Kelas XII Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Jumat, 12 Januari 2024 | 08:00 WIB
Teks tentang bioteknologi modern yang berkaitan dengan bioetika. (Tangkapan layar buku Biologi kelas XII Kurikulum Merdeka)

adjar.id - Dalam buku Biologi kelas XII Kurikulum Merdeka, terdapat soal Aktivitas 4.19 di halaman 227.

Pada soal tersebut, kita diminta mengevaluasi bioteknologi modern dengan bioetika dari teks "Rekayasa DNA Bayi untuk Cegah HIV, Etiskah?".

Nah, kali ini kita akan membahas soal tersebut, Adjarian. Pembahasan ini dapat dijadikan sebagai referensi.

Bioteknologi modern merupakan penggunaan teknologi dalam manipulasi materi biologis untuk menghasilkan produk atau layanan yang bermanfaat.

Bioteknologi ini melibatkan penerapan prinsip-prinsip ilmu hayati, kimia, dan teknik dalam pengembangan dan produksi berbagai produk biologis.

Bioteknologi modern memanfaatkan kemajuan teknologi informasi, genetika molekuler, rekayasa genetika, dan teknologi lainnya.

Hal ini dilakukan untuk menghasilkan inovasi yang lebih cepat dan canggih.

Yuk, simak pembahasan soal Aktivitas 4.19 mengevaluasi bioteknologi modern dengan bioetika!

Aktivitas 4.19 Mengevaluasi Bioteknologi Modern dengan Bioetika

Jawablah pertanyaan berikut bersama kelompok kecil kalian.

1. Apakah tindakan Jiankui merekayasa gen Lulu dan Nana melanggar bioetika dan tak bertanggungjawab? Berikan alasannya!

Baca Juga: Jawab Soal Aktivitas 4.10 Mengenal Produk Bioteknologi Modern, Materi Biologi Kelas XII Kurikulum Merdeka