Contoh Kolaborasi Budaya di Indonesia, Materi PPKn Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 6 Desember 2023 | 14:00 WIB
Kolaborasi batik motif modern dengan teknik pembuatan tradisional termasuk contoh kolaborasi budaya di Indonesia. (unsplash/Mahmur Marganti)

adjar.id - Indonesia merupakan negara yang memiliki keragaman budaya di setiap daerahnya.

Maka dari itu, terjadi berbagai bentuk kolaborasi budaya di Indonesia yang melibatkan beragam budaya dari berbagai daerah.

Kolaborasi budaya di Indonesia mencerminkan keberagaman etnis, suku, agama, dan tradisi yang ada di negara ini.

Nah, kolaborasi budaya merupakan interaksi, pertukaran, dan integrasi unsur-unsur budaya dari berbagai kelompok atau komunitas.

Kolaborasi budaya melibatkan upaya bersama untuk menciptakan sesuatu yang baru atau menggabungkan berbagai unsur budaya.

Sehingga menciptakan suatu bentuk yang unik dan seringkali mencerminkan keberagaman, Adjarian.

Nah, kolaborasi budaya dapat terjadi dalam berbagai bentuk seni, musik, tari, fashion, kuliner, dan bidang lainnya.

Berikut beberapa contoh kolaborasi budaya di Indonesia!

"Kolaborasi budaya tidak hanya melibatkan unsur-unsur tradisional, tetapi juga dapat mencakup pencampuran dengan unsur-unsur modern atau kontemporer."

Contoh Kolaborasi Budaya di Indonesia

Contoh bentuk kolaborasi budaya yang terjadi di Indonesia, di antaranya:

1. Wayang Kulit dengan Campur Sari

Baca Juga: 15 Contoh Kegiatan Kolaborasi Budaya Antarnegara, Materi PPkn Kelas XI Kurikulum Merdeka