Pengertian Nasionalisme Menurut Para Ahli, Materi PPKn Kelas X Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 6 Desember 2023 | 09:00 WIB
Beberapa ahli memiliki pandangan yang berbeda-beda mengenai pengertian nasionalisme. (unsplash/Dzulfahmi Fauzan)

6. Ernest Renan

Menurut Ernest Renan, nasionalisme adalah suatu keinginan untuk bersatu dan bernegara.

Nasionalisme dalam hal ini merupakan sebuah keinginan untuk mewujudkan persatuan dalam bernegara.

7. Ernest Gellenervia

Erners Gellenervia mendefinisikan nasionalisme sebagai keseimbangan antara rasa nasional terhadap bangsa dengan kekuatan politik.

"Beberapa ahli, seperti Anthony D. Smith, Hans Kohn, Otto Bauar, Dr. Heartz, L. Stoddard, Ernest Renan, dan Ernest Gellenervia memiliki pandangan berbeda tentang pengertian nasionalisme."

Nah, itu tadi pengertian nasionalisme menurut pendapat para ahli.

Coba Jawab!
Melalui bentuk apa saja nasionalisme bisa muncul?
Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMA/SMK Kelas X karya Abdul Waidi, dkk.