adjar.id - Daun jambu biji atau Psidium guajava adalah bagian dari pohon jambu biji yang sering kali tidak mendapat perhatian.
Jika dibandingkan dengan buah jambu biji, daun jambu biji ini kurang diminati oleh masyarakat.
Padahal, daun jambu biji memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, lo.
Nah, untuk mendapatkan manfaat dari daun jambu biji, kita bisa mengolahnya menjadi berbagai macam.
Misalnya membuat teh daun jambu biji dengan cara merebus beberapa lembar daun segar dalam air panas.
Selain itu, daun jambu biji juga sudah ada yang diekstrak menjadi suplemen herbal.
Terlebih daun jambu biji juga mempunyai kandungan antioksidan dan antiinflamasi, Adjarian.
Lalu, apa saja manfaat daun jambu biji bagi kesehatan?
Kita cari tahu, yuk!
Manfaat Daun Jambu Biji bagi Kesehatan
Daun jambu biji memiliki beberapa manfaat bagi kesehatan tubuh kita, seperti:
1. Antioksidan Tinggi
Baca Juga: Bisa Direbus, Apa Saja Manfaat Rebusan Daun Jambu Biji?