3 Jenis Penyakit Keturunan, Materi Biologi Kelas XII Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 1 November 2023 | 12:00 WIB
Penyakit albanisme merupakan salah satu jenis penyakit keturunan. (pexels/Myicahel Tamburini)

Sindrom down ini bisa terlihat dari perawakan yang muncul, seperti mata sipit, hidung pesek, lidah besar, tubuh yang pendek, dan telinga kecil.

3. Buta Warna

Buta warna adalah suatu kondisi ketika manusia tidak bisa melihat warna tertentu, atau tidak bisa membedakan warna tertentu.

Penyakit keturunan ini disebakan oleh adanya mutasi pada kromosom X.

Seseorang akan mengalami buta warna, jika mempunyai kromosom X dengan gen buta warna (Xc).

Seorang priya hanya mempunyai 1 kromosom X, sehingga pasti akan mengalami buta warna jika mempunyai gen buta warna.

Berbeda dengan perempuan yang mempunyai 2 kromosom X.

Jika seorang perempuan mempunyai 1 kromosom X dengan gen buta warna atau mempunyai genotip XcXc maka perempuan hanya menjadi pembawa.

Akan tetapi, jika mempunyai 2 kromosom X dengan gen buta warna atau mempunyai genotip XcXc, maka perempuan tersebut menjadi penderita buta warna.

Perempuan pembawa tampak norma dan bisa melihat warna seperti biasanya.

Namun, perempuan tersebut mungkin bisa mewariskan penyebab buta warna bagi anaknya.

Baca Juga: Apakah Penyakit Gerd Sama dengan Penyakit Maag?

"Jenis penyakit keturunan, di antaranya albanisme, sindrom down, dan buta warna."

Nah, itulah beberapa jenis penyakit keturunan.

Coba Jawab!
Apa yang bisa dilihat dari seseorang yang berpenyakit albanisme?
Petunjuk: Cek halaman 1 dan 2.

---

Sumber: Buku Biologi untuk SMA/MA Kelas XII karya Shilviana Dewi, dkk., Kemdikbudristek Tahun 2022.