10 Istilah Arane Mangsa atau Nama Musim dalam Bahasa Jawa

By Mumtahanah Kurniawati, Senin, 18 September 2023 | 17:30 WIB
Dalam masyarakat Jawa terdapat berbagai mangsa atau musim. (Freepik/wirestock)

Mangsa ketiga, yaitu musim yang tidak ada hujan sama sekali atau mangsa terang.

3. Labuh

Mangsa labuh, yaitu mangsa ngarepake rendheng atau musim sebelum penghujan yang menjadi waktu menanam kali pertama.

4. Rendheng

Mangsa rendheng, yaitu mangsa udan atau musim penghujan.

5. Mareng

Mangsa mareng, yaitu musim setelah musim hujan dan sebelum musim kemarau.

6. Panen

Mangsa panen, yaitu musim menanam tanaman.

7. Paceklik

Mangsa paceklik, yaitu musim sulit makanan.

Baca Juga: 15 Istilah Watake Wong atau Karakter Orang dalam Bahasa Jawa