Jawab Soal Bahasa Indonesia Tabel 1.3 Analisis Struktur Teks Laporan Hasil Observasi 'Tonggeret', Kelas X Kurikulum Merdeka, Bab 1

By Mumtahanah Kurniawati, Kamis, 14 September 2023 | 11:00 WIB
Pada buku Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum Merdeka Bab 1, terdapat soal Tabel 1.3. (Freepik)

2. Struktur Teks: Deskripsi bagian

Nomor Paragraf: 2-5

Alasan: Paragraf-paragraf tersebut menyajikan informasi spesifik dan terperinci tentang tonggeret.

- Paragraf dua menjelaskan tentang alasan tonggeret dapat bersuara nyaring.

- Paragraf tiga menjelaskan tentang fungsi suara nyaring pada tonggeret jantan.

- Paragraf empat menjelaskan tentang daur hidup tonggeret.

- Paragraf lima menjelaskan tentang tonggeret berdasarkan makanannya.

3. Struktur Paragraf: Deskripsi manfaat atau simpulan

Nomor Paragraf: 6

Alasan: Paragraf ini menyajikan dan menjelaskan informasi tentang manfaat tonggeret bagi petani sebagai pertanda kemarau akan datang.

Nah, itulah pembahasan soal bahasa Indonesia Tabel 1.3.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Indonesia Tabel 6.7 Majas Puisi Ibu, Kelas X Kurikulum Merdeka

---

Sumber: Buku Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia untuk SMA/SMK Kelas X Karya Fadillah Tri Aulia, dkk., Kemdikbud.

Tonton video ini juga, yuk