- Susunan dengan pola S-P (subjek-predikat)
- Susunan dengan pola S-P-K (subjek-predikat-keterangan)
- Susunan dengan pola S-P-Pel (subjek-predikat-pelengkap)
"Jenis kalimat yang sering digunakan dalam penyusunan teks eksposisi ada dua, yaitu kalimat transitif dan kalimat intransitif."
Nah, itulah jenis kalimat yang sering digunakan dalam teks eskposisi, Adjarian.
Coba Jawab! |
Apa aja unsur yang membentuk kalimat transitif? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Bahasa Indonesia Kelas X Tahun 2015
Tonton video ini juga, yuk!