5 Contoh Alat Transportasi Udara

By Penulis Adjar.id, Jumat, 10 Maret 2023 | 20:00 WIB
Pesawat adalah salah satu transportasi udara yang sering digunakan untuk berpergian. (pexels/pixabay)

Baca Juga: Macam-Macam Transportasi (Transportation), Materi Bahasa Inggris Kelas 4 SD

Spacecraft diciptakan untuk membawa barang agar barang tersebut sampai di orbit Bumi.

Spacecraft membutuhkan bantuan roket agar dapat sampai ke orbit, Adjarian.

Kecepatan roket dibutuhkan agar bisa menembus lapisan langit.

Nah, itu dia contoh-contoh alat transportasi udara.

Coba Jawab!
Kapan pesawat ditemukan?
Petunjuk: Cek halaman 1.

(Penulis: Ferdian Jiu)

Tonton video ini, yuk!