2. Balon Udara
Balon udara adalah salah satu jenis alat yang digunakan untuk terbang, biasanya untuk kegiatan wisata.
Pencipta balon udara adalah Joseph Montgolfier dan Etienne Montgolfier. Pembuatannya diselesaikan pada 1782.
3. Zeppelin
Zeppelin adalah salah satu alat transportasi udara yang dahulu sering digunakan.
Nama zeppelin diambil dari sang penemu, yaitu Ferdinand Adolf Heinrich August von Zeppelin.
Zeppelin berbeda dengan balon udara karena zeppelin memilki kerangka dan kemudi agar dapat membawa barang berat dan bisa dikemudikan, Adjarian.
4. Helikopter
Helikopter adalah alat transportasi udara dengan ukuran kecil, helikopter digunakan untuk perjalanan dekat.
Dengan mengunakan baling-baling berputar yang digerakkan rotor, helikpoter dapat terbang kearah mana pun, diam di tempat bahkan terbang mundur.
5. Spacecraft