adjar.id - Hari Trenggiling Sedunia atau World Pangolin Day diprakarsai oleh UN Environment Program (UNEP), Adjarian.
Peringatan ini jatuh pada hari Sabtu ketiga setiap bulan Februari.
Nah, pada tahun 2023, Hari Trenggiling Sedunia jatuh pada tanggal 18 Februari.
Peringatan ini merupakan salah satu bentuk upaya konservasi trenggiling.
UNEP berharap adanya peringatan Hari Trenggiling Sedunia dapat memperkenalkan masyarakat global akan trenggiling.
Selain itu, juga demi meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai ancaman eksistensi spesies ini.
Trenggiling atau pangolin merupakan hewan yang dilindungi, Adjarian.
O iya, berikut beberapa fakta tentang trenggiling.
Fakta tentang Trenggiling
1. Terdiri dari Beberapa Spesies
Terdapat delapan spesies trenggiling di dunia, yaitu:
- Trenggiling Tiongkok (Manis pentadactyla)
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Landak, Salah Satunya Punya Ribuan Duri yang Tidak Mudah Lepas