5 Zona Daerah yang Memiliki Ciri Kota

By Nabil Adlani, Kamis, 5 Januari 2023 | 16:00 WIB
Zona daerah yang memiliki ciri kota terbagi menjadi lima, salah satunya zona penglaju. (unsplash/ben o'bro)

3. Zona Pemukiman Kelas Proletar

Zona pemukiman kelas proletar memiliki perumahan yang sedikit lebih baik dibanding zona peralihan.

Zona ini didiami oleh para pekerja yang berpenghasilan kecil atau buruh dan karyawan kelas bawah.

Zona ini juga ditandai dengan adanya rumah-rumah kecil yang kurang menarik dan rumah-rumah susun sederhana yang dihuni keluarga besar.

4. Zona Pemukiman Kelas Menengah

Zona pemukiman kelas menengah merupakan kompleks perumahan para karyawan kelas menengah yang mempunyai keahlian tertentu.

Rumah-rumah ini lebih baik dibandingkan dengan daerah kelas proletar.

5. Zona Penglaju

Zona penglaju adalah daerah yang memasuki daerah belakang atau merupakan daerah batas antara desa dengan kota.

Penduduk zona penglaju ini biasanya bekerja di kota tetapi tinggal di pinggiran kota.

"Lima zona daerah yang memiliki ciri kota, yaitu zona pusat daerah kegiatan, zona peralihan, zona pemukiman kelas proletar, zona pemukiman kelas menengah, dan zona penglaju."

Baca Juga: Pola Keruangan Desa dan Kota: Definisi, Klasifikasi dan Tata Ruang

Nah, itu tadi penjelasan mengenai lima zona daerah yang memiliki ciri kota dalam ilmu geografi, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan zona peralihan?
Petunjuk: Cek halaman 2. 

Tonton juga video berikut, yuk!