Jawab Soal Kata Sapaan Hani dan Doni, Buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka Kelas VII

By Jestica Anna, Selasa, 13 Desember 2022 | 11:30 WIB
Terdapat soal-soal seputar kata sapaan bahasa Indonesia di dalam buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka kelas VII. (Unsplash)

Hani: Hai, Kak Doni.

Doni: Kamu sudah baca mading sekolah, belum? Ada pengumuman lomba debat, tuh. Kalau kamu tertarik, masih ada tempat di tim kami.

Hani: Oh, ya? Mau!

Doni: Cepat, ya?

Hani: Nanti diseleksi dulu ya, Kak?

Doni: Iyalah, biasa. Paling telat besok.

Hani: Oke, nanti siang aku daftar ke Kak Santi.

Doni: Semoga lolos audisi, ya.

Hani: Aamiin, aamiin. Makasih banget infonya, Kak Doni.

Setelah membaca percakapan jalur pribadi antara Hani dan Doni melalui media sosial WhatsApp di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!

1. Kegiatan apa yang sedang Hani dan Doni bicarakan?

Baca Juga: Jawab Soal Menganalisis Isi dan Tujuan dalam Surat Resmi, Buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka Kelas VII