adjar.id - Di dalam buku Bahasa Indonesia Kurikulum Merdeka kelas VII, halaman 180, terdapat soal-soal seputar surat resmi.
Surat resmi adalah surat yang ditulis untuk kepentingan tertentu secara resmi.
Keresmian surat dapat dilihat dari struktur penulisannya.
Misalnya, penggunaan kop surat, penggunaan bahasa, nomor surat, hingga pihak yang mengirim.
Pada soal kali ini sudah dilampirkan satu surat resmi berupa surat undangan rapat dari ketua OSIS.
Nah, kita diminta untuk menganalisis isi dan tujuan dari surat resmi tersebut, Adjarian.
Berikut pembahasan soal tersebut untuk referensi.
Simak bersama, yuk!
Kegiatan 2 - Menganalisis Isi dan Tujuan dalam Surat Resmi
Setelah membaca surat undangan tersebut, jawablah pertanyaan di bawah ini!
1. Kapan dan di mana acara rapat akan diselenggarakan?
Baca Juga: Struktur Surat Resmi, Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas VII
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR