Cara Minta Maaf dengan Sopan dalam Bahasa Inggris

By Jestica Anna, Sabtu, 3 Desember 2022 | 11:00 WIB
Berbagai ungkapan dapat digunakan untuk meminta maaf dengan sopan dalam bahasa Inggris. (Pexels)

adjar.id – Meminta maaf adalah salah satu ekspresi yang sering diungkapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Bagaimana cara Adjarian meminta maaf dalam bahasa Inggris?

Secara umum, kita dapat mengunggunakan kata “sorry” untuk meminta maaf dalam bahasa Inggris.

Kata “sorry” dapat digunakan dalam berbagai situasi, baik formal maupun informal.

Namun, terkadang kata “sorry” saja masih kurang pas didengar, terlebih jika kita ingin meminta maaf secara sopan.

Nah, agar terdengar lebih sopan, kita bisa menambahkan atau mengombinasikan kata “sorry” dengan kalimat lain.

Di bawah ini terdapat beberapa contoh cara meminta maaf secara soan dalam bahasa Inggris.

Simak bersama, yuk!

Cara Meminta Maaf dengan Sopan dalam Bahasa Inggris

1. I’m sorry. That’s my bad.

(Aku minta maaf. Itu kesalahanku.)

Baca Juga: 30 Cara Meminta Maaf Selain dengan 'I'm Sorry' dalam Bahasa Inggris