adjar.id – Bagaimana cara Adjarian untuk mengatakan “no” atau “tidak” dalam bahasa Inggris, tetapi dengan sopan?
Menyetujui dan menolak merupakan dua hal yang sering kita ekspresikan dalam kehidupan sehari-hari.
Contohnya untuk hal-hal kecil, seperti ajakan bermain, atau hal besar, seperti tawaran untuk membeli sesuatu.
Sering kali kita sungkan dan bingung cara untuk mengatakan “tidak” dengan sopan untuk suatu tawaran atau ajakan.
Dalam bahasa Inggris, kita juga bisa menggunakan kata “sorry” atau “thank you” supaya lebih terdengar sopan.
O iya, bisa juga kita menyertai alasan penolakan, misalnya “I’m sorry, I can’t go with you because I have a lot of homeworks”.
Pada kalimat tersebut, sang penutur menggunakan kata “sorry” dan menyertakan alasan “a lot of homeworks” untuk menolak ajakan pergi.
Nah, kira-kira bagaimana cara lainnya untuk mengatakan “tidak” dalam bahasa inggris dengan sopan?
Cari tahu bersama, yuk!
Baca Juga: 12 Ungkapan Bahasa Inggris untuk Menyatakan 'Iya' Selain 'Yes'
Cara Mengatakan “No” atau “Tidak” dalam Bahasa Inggris dengan Sopan
1. I’m honoured but I can’t = Aku merasa terhormat tetapi saya tidak bisa
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR