Ciri-Ciri Pendidikan Formal, Informal, dan Nonformal sebagai Lembaga Pendidikan

By Nabil Adlani, Senin, 17 Oktober 2022 | 07:00 WIB
Sekolah merupakan salah satu bentuk pendidikan formal dalam lembaga pendidikan. (pexels/Agung Pandit Wiguna)

adjar.id – Sebagai lembaga pendidikan, terdapat ciri-ciri pendidikan formal, informal, dan nonformal.

Lembaga pendidikan merupakan salah satu dari lembaga sosial yang ada di masyarakat.

Lembaga sosial secara umum adalah sistem sosial yang dibuat melalui adat istiadat dan disesuaikan untuk mengatur kehidupan masyarakat.

Nah, kali ini kita akan membahas mengenai ciri-ciri dari pendidikan formal, informal, dan nonformal sebagai lembaga pendidikan yang menjadi materi sosiologi kelas 12 SMA.

Usaha pendidikan sering dimaknai sebagai bimbingan yang diberikan oleh seseorang atau kelompok untuk mencapai tingkat hidup atau kedewasaan yang lebih tinggi.

Sekolah termasuk lembaga pendidikan yang lahir saat kebudayaan telah menjadi sangat kompleks.

Sehingga, pengetahuan yang dianggap perlu sudah tidak mungkin ditangani dalam lingkungan keluarga.

Hal ini yang kemudian membuat adanya guru dan kelas dalam sebuah artian formal.

Yuk, simak penjelasan ciri-ciri pendidikan formal, informal, dan nonformal berikut ini, Adjarian!

“Sebelum adanya lembaga pendidikan, anak-anak mempelajari segala sesuatu dengan cara melihat apa saja yang sedang terjadi dan membantu suatu pekerjaan.”

Ciri-Ciri Pendidikan Formal, Informal, dan Nonformal

Baca Juga: 10 Contoh Slogan Pendidikan dan Maknanya