6 Fungsi Norma Hukum dalam Kehidupan Masyarakat

By Jestica Anna, Kamis, 6 Oktober 2022 | 08:35 WIB
Norma hukum memiliki beberapa fungsi, salah satunya adalah untuk menjadi acuan dalam berperilaku. (Pexels)

4. Sebagai Sarana Pembangunan Masyarakat

Dengan berkurangnya perilaku yang tidak sesuai dengan norma, maka akan tercipta keteraturan dalam masyarakat.

Hal tersebut membuat norma hukum sebagai sarana pembangunan masyarakat.

6. Sebagai Senjata untuk Menyelesaikan Konflik Sosial

Norma hukum juga berfungsi untuk menyelesaikan konflik sosial.

Apabila kondisi penegak hukum dan norma hukum kuat, maka konflik sosial dan kekerasan dalam masyarakat pun dapat diminimalisir.

Nah, itulah fungsi-fungsi norma hukum, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan norma hukum?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Saksikan video berikut ini, yuk!