Jenis-Jenis Pemain Belakang dan Tugasnya dalam Sepak Bola

By Nabil Adlani, Jumat, 30 September 2022 | 17:20 WIB
Jenis-jenis pemain belakang memiliki tugas yang berbeda-beda. (unsplash/Kenny Webster)

Bek sayap ini bermain di posisi kanan dan kiri lapangan dan membantu penyerangan ataupun pertahanan sekaligus.

Untuk menjadi bek sayap, diperlukan kondisi stamina dan fisik yang baik, karena posisi ini harus bisa aktif memabntu pertahanan dan penyerangan.

5. Bek Sisi

Bek sisi atau disebut full back memiliki tugas utama yang hampir sama dengan bek tengah, tetapi posisinya berada di kanan dan kiri pertahanan.

Posisi bek sisi ini biasanya bermain lebih melebar daripada bek tengah yang bertujuan melindungi sisi kanan dan kiri pertahanan.

Meski begitu, jika diperlukan bek sisi ini juga bisa berada di tengah untuk membantu bek tengah.

Nah, itu tadi adjarian, jenis-jenis pemain belakang dan tugasnya dalam sepak bola yang terbagi menjadi lima posisi.

Coba Jawab!

Apa tugas dari stopper dalam pertandingan sepak bola?

Petunjuk: Cek halaman 2.

Tonton video ini juga, yuk!