Jawab Soal Jenis Citraan dalam Puisi, Bahasa Indonesia Kelas X Bab 6 Kurikulum Merdeka

By Aldita Prafitasari, Senin, 26 September 2022 | 10:00 WIB
Terdapat soal jenis citraan dalam puisi, buku Bahasa Indonesia kelas X Kurikulum Merdeka, Bab 6, halaman 165-167. (Unsplash)

10. Kutipan Puisi

Suara Terompet Akhir Tahun

di ujung malam sedingin

es dalam kulkas;

apa yang kau harap

dari suara

Baca Juga: Mengenal Puisi, Unsur Pembentuk Puisi, dan Struktur Batin Puisi

terompet akhir tahun?

(Soni Farid Maulana, Antologi Selepas Kata, 2004)

Jenis Citraan: Perabaan

Efek bagi Pembaca: Pembaca seolah-olah ikut meraba

Nah, itulah pembahasan soal jenis citraan dalam puisi, salah satu soal buku Bahasa Indonesia kelas X, Adjarian.