adjar.id – Adjarian, apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang?
Hak dan kewajiban merupakan dua hal yang melekat dalam diri manusia.
Dalam pelaksanaannya, hak dan kewajiban ini tidak bisa dipisahkan karena hak bisa terpenuhi jika kewajiban sudah dilaksanakan.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), hak adalah kekuasaan untuk berbuat sesuatu yang telah ditentukan oleh undang-undang dan aturan.
Sementara kewajiban adalah sesuatu yang diwajibkan, sesuatu yang harus dilaksanakan, dan keharusan.
Jadi, kewajiban ini harus dilaksanakan oleh setiap orang sebagai salah satu kewajiban.
Nah, jika kita sudah melaksanakan kewajiban ini, kita akan mendapatkan hak yang sudah ditentukan.
Sehingga, hak dan kewajiban saling terikat dan memiliki hubungan sebab akibat karena keduanya berhubungan.
Lalu, apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang?
Yuk, kita cari tahu jawabannya berikut ini, Adjarian!
Hak dan Kewajiban Tidak Seimbang
Baca Juga: 18 Contoh Hak dan Kewajiban Orang Tua terhadap Anak