Jawab Soal Replikasi Virus No. 3, Buku IPA Kelas XI Bab II Kurikulum Merdeka

By Aldita Prafitasari, Selasa, 16 Agustus 2022 | 19:00 WIB
Terdapat soal seputar replikasi virus pada buku Kurikulum Merdeka IPA Kelas XI Bab II. (Unsplash)

  

- Mencampur virus corona dengan air sabun kemudian mengecek strukturnya di bawah mikroskop elektron.

Jawaban: Benar

Alasan: Dapat dilakukan pengamatan dengan membandingkan jumlah yang terkena COVID-19 antara kelompok orang yang mencuci tangan dengan yang tidak.

Bisa juga melakukan pengamatan melihat struktur virus yang telah mengalami kontak dengan sabun untuk melihat apakah sabun efektif merusak struktur virus sehingga peluang untuk menginfeksinya kecil.

Pengamatan tersebut dilakukan untuk menguji adanya keberhasilan dalam penggunaan sabun dalam mengurangi infeksi virus corona.

Virus corona tidak menyerang sel kulit tangan sehingga kurang tepat untuk mengobervasinya dibawah mikroskop elektron.

Nah, demikianlah pembahasan soal pemahaman materi replikasi virus No. 3, buku IPA Kelas X SMA/MA, materi "Virus dan Peranannya", Adjarian.