2. Perubahan Bentuk Energi Listrik ke Energi Bunyi dan Cahaya
Contoh perubahan energi listrik ke energi bunyi dan cahaya, yaitu listrik yang disalurkan ke televisi.
3. Perubahan Bentuk Energi Listrik ke Energi Gerak
Contoh perubahan energi listrik ke enegi gerak adalah kipas angin.
Listrik yang diarikan ke kipas angin akan menggerakkan bilah-bilang kipas angin.
4. Perubahan Bentuk Energi Gerak ke Energi Bunyi
Contoh perubahan energi gerak ke enegi bunyi adalah aktivitas bermain gitar.
Gitar yang dipetik dengan gerakan tangan akan menghasilkan bunyi yang merdu.
5. Perubahan Bentuk Energi Listrik ke Energi Panas
Contoh perubahan energi listrik ke enegi panas adalah setrika dan penanak nasi.
"Energi listrik di antaranya bisa berubah menjadi energi bunyi, energi cahaya, energi gerak, dan energi panas."
Baca Juga: Mengenal Perubahan Jenis Energi di Sekitar Kita beserta Contohnya
6. Perubahan Bentuk Energi Gerak ke Energi Cahaya
Contoh perubahan energi gerak ke enegi cahaya adalah aktivitas bersepeda pada malam hari.
Sepeda memiliki lampu yang bisa menyala dan mengeluarkan cahaya bisa sepeda digerakkan dengan cara dikayuh.
Nah, itulah materi mengubah bentuk energi dan beberapa contoh perubahan bentuk energi yang ada di kehidupan sehari-hari, Adjarian.
Coba Jawab! |
Apa contoh perubahan bentuk energi kimia menjadi energi gerak? |
Petunjuk: Cek halaman 2. |