Jawab Soal Tugas Kelompok 1.3 Contoh Perilaku dalam Upaya Mencegah Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban

By Nabil Adlani, Jumat, 29 Juli 2022 | 16:20 WIB
Berbagai upaya mencegah pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara bisa dilakukan oleh semua warga negara. (pexels/Tom Fisk)

• Tidak mengejek teman lain di sekolah.

3. Lingkungan Masyarakat

• Bersikap rukun antarsesama masyarakat, terutama tetangga.

• Melakukan musyawarah jika terjadi masalah.

• Ikut serta dan aktif dalam berbagai kegiatan di lingkungan masyarakat

Baca Juga: Jawab Soal Tugas Mandiri 1.4 Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban

• Mentaati nilai dan norma yang berlaku di masyarakat.

• Menghormati segala perbedaan yang ada di masyarakat.

4. Lingkungan Bangsa dan Negara

• Menyuarakan aspirasi dan pendapat jika terjadi hal-hal yang menyimpang.

• Menghormati berbagai perbedaan dalam kehidupan.

• Memupuk rasa cinta tanah air dan bangsa.

• Mematuhi segala bentuk peraturan yang berlaku.

• Tidak melakukan tindak kriminal yang merugikan orang lain.

Nah, itu tadi Adjarian beberapa contoh perilaku dalam upaya mencegah pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara.

Baca Juga: 4 Faktor Eksternal Penyebab Pelanggaran Hak Asasi Manusia

Tonton juga video ini, yuk!