Jawab Soal Daftar Kata-Kata Baru dan Artinya dari Teks Cerita 'Tak Muat Lagi' dan 'Suka dan Tidak Suka' Buku Bahasa Indonesia Kelas IV SD Kurikulum Merdeka

By Rahwiku Mahanani, Selasa, 26 Juli 2022 | 19:40 WIB
Ada beberapa kosakata atau kata-kata baru di dalam teks cerita 'Tak Muat Lagi' dan 'Suka dan Tidak Suka'. (pxhere)

Arti menurut perkiraan saya: Siap-siap di depan cermin.

Arti menurut kamus: Arti mematut adalah mengatur supaya baik; memperbaiki; berdandan dan sebagainya supaya elok rupanya; bersolek.

Berarti, arti mematut diri adalah mengatur diri supaya baik atau memperbaiki diri.

5. Gerah

Baca Juga: Apa Arti Kata Manifest, Simp, dan Naur?

Arti menurut perkiraan saya: Panas.

Arti menurut kamus: Berasa panas badan (karena hari hendak hujan, tidak ada angin, dan sebagainya); palak.

6. Sepupu

Arti menurut perkiraan saya: Saudara, tapi bukan kakak atau adik.

Arti menurut kamus: Saudara senenek; anak dari dua bersaudara; saudara misan.

7. Mengoleksi

Arti menurut perkiraan saya: Memiliki koleksi.