adjar.id - Adjarian, belakangan ini di media sosial TikTok sedang viral frasa "cut off", apa artinya, ya?
Nah, kali ini kita akan membahas arti dan penggunaan kata "cut off" dalam bahasa Inggris.
Jika ditelaah, frasa "cut off" terbentuk dari kata "cut" dan "off" yang berarti "memotong" dan "mati".
Namun, jika terbentuk menjadi satu, gabungan kata tersebut memiliki makna yang berbeda dengan kata dasarnya.
Bahkan, sering juga digunakan dalam bahasa gaul, bukan hanya dalam kalimat formal saja.
Bahasa memang sangat dinamis dan selalu berkembang, Adjarian.
Hampir setiap hari bisa saja tercipta satu vocabulary baru dan dengan cepat menyebar melalui sosial media.
Lalu, apa arti "cut off"? Bagaimana contoh penggunaannya?
Langsung saja kita simak bersama, yuk!
Baca Juga: Apa Arti Kata Freaky?
Arti "Cut Off"
Dalam kelas kata, "cut off" termasuk ke dalam golongan frasa kata kerja atau phrasal verb.
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR