Apa Saja yang Termasuk Konsep-Konsep Geografi?

By Nabil Adlani, Jumat, 10 Juni 2022 | 17:30 WIB
Geografi merupakan salah satu ilmu yang mempelajari permukaan bumi. (unsplash/Bailey Zindel)

8. Konsep Interaksi dan Interdepedensi

Setiap wilayah tidak bisa memenuhi kebutuhannya sendiri, sehingga memerlukan hubungan dengan wilayah lain.

Hal ini memunculkan adanya hubungan timbal balik dalam bentuk arus barang dan jasa, komunikasi, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Contoh Soal Pendekatan Geografi Lengkap dengan Jawaban dan Penjelasannya

9. Konsep Differensiasi Area

Konsep diferensiasi area adalah konsep wilayah yang memiliki keterkaitan dengan wilayah lainnya.

Wilayah di permukaan bumi mempunyai perbedaan nilai yang ada di dalamnya.

10. Konsep Keterkaitan Keruangan

Suatu wilayah bisa berkembang karena adanya hubungan dengan wilayah lain atau saling keterkaitan untuk memenuhi kebutuhan penduduknya.

“Konsep interaksi terjadi karena setiap wilayah tidak bisa memenuhi kebutuhannya sendiri.”

Nah, itulah Adjarian, konsep-konsep geografi yang terbagi menjadi 10 konsep berdasarkan Seminar dan Lokakarya Ahli Geografi tahun 1998.

Coba Jawab!

Apa tujuan adanya konsep-konsep geografi?

Petunjuk: Cek halaman 1.