Konsep pola adalah bentuk interaksi manusia dengan lingkungan atau interaksi alam dengan alam yang berhubungan dengan pola persebaran.
5. Konsep Morfologi
Konsep morfologi adalah bentuk permukaan bumi sebagai hasil proses alam yang berhubungan dengan aktivitas manusia.
Misalnya, bertuk lahan akan terkait dengan pengendapan dan erosi, penggunaan lahan, ketebalan lapisan lahan, serta ketersediaan air.
“Pola aliran sungai terkait jenis batuan dan struktur geologi termasuk sebagai konsep pola dalam konsep geografi.”
Baca Juga: Pengertian, Objek Studi, Prinsip, dan Konsep Ilmu Geografi
6. Konsep Aglomerasi
Konsep aglomerasi adalah pengelompokan penduduk dan aktivitasnya di suatu daerah.
Misalnya, Bandung menjadi kota dengan industri tekstil terbanyak di Indonesia.
7. Konsep Nilai Guna
Konsep nilai guna adalah konsep yang memanfaatkan wilayah dengan memiliki nilai tersendiri bagi orang yang menggunakannya.
Misalnya, daerah di pegunungan lebih sejuk dan jauh dari kebisingan.