Cara Mengucapkan Kata Maaf dalam Bahasa Sunda dengan Berbagai Variasi

By Aldita Prafitasari, Sabtu, 4 Juni 2022 | 16:00 WIB
Bahasa Sunda halus digunakan kepada orang yang dihormati, orang baru dikenal atau dalam pertemuan dengan suasana formal. (Freepik)

5. Minta maaf

Lemes = Nyungkeun dihapunten

Loma = Menta dihampura

6. Saling memaafkan

Lemes = Silih hapunten

Baca Juga: Cara Mengucapkan Selamat Datang dalam Bahasa Sunda beserta Artinya

Loma = Silih hampura

7. Perlu dimaafkan (harap dimaklum)

Lemes = Hapunteneun

Loma = Hampuraeun

8. Minta maaf berkali-kali

Lemes = Hahapuntenan

Loma = Hahampuraan

9. Mohon maaf

Lemes = Sihapunten

Baca Juga: Ucapan Belasungkawa dan Rasa Prihatin dalam Bahasa Sunda dan Artinya

Nah Adjarian, itulah cara mengucapkan kata maaf dalam bahasa Sunda dengan berbagai variasi yang berbeda.

Coba Jawab!
Apa bahasa Sunda halus dari 'dimaafkan'?
Petunjuk: Cek halaman 2 dan 3.