Cara Melakukan Passing Atas dan Bawah dalam Permainan Bola Voli

By Aldita Prafitasari, Kamis, 2 Juni 2022 | 07:30 WIB
Passing adalah gerakan mengumpan atau mengoper bola ke rekan sendiri. (Unsplash)

2. Kedua kaki agak terbuka dan lutut sedikit ditekuk.

3. Kedua telapak tangan mengepal, lalu disatukan. Posisi kedua tangan lurus ke bawah.

4. Saat bola datang, ayunkan kedua lengan ke depan-atas. Kenakan bola pada lengan. Pada saat bersamaan, kedua lutut diluruskan.

Baca Juga: 5 Teknik Dasar Bola Basket, Mulai dari Dribbling hingga Pivot

5. Arahkan bola sesuai yang diinginkan.

6. Gerakan antara ayunan lengan dan lutut yang diluruskan harus kompak.

7. Lakukanlah latihan ini beberapa kali hingga kalian menguasainya.

Itulah Adjarian, pengertian passing dan bagaimana cara melakukan passing atas dan bawah dalam permainan bola voli.

Jangan lupa untuk dipraktikan, ya!

Coba Jawab!
Selain passing, gerakan apa lagi yang ada dalam bola voli?
Petunjuk: Cek halaman 2.

Tonton video di bawah ini, yuk!