adjar.id – Apakah Adjarian pernah menggunakan rura basa saat membuat kalimat dalam percakapan sehari-hari?
Apa yang dimaksud dengan rura basa?
Dalam bahasa Jawa, rura basa yaiku basa kang salah, nanging dianggep lumrah ing padinan, yen dibenerke malah saya salah lan dadi ora umum.
Artinya, rura basa adalah bahasa yang salah, tetapi dianggap wajar dalam sehari-hari karena sudah biasa, kalau dibenarkan justru tambah salah dan menjadi asing.
Rara basa ini umumnya berbentuk frasa, salah satu contohnya adalah “mikul soto” yang berarti “memikul soto”.
Seharusnya, bentuk yang tepat dari frasa tersebut adalah “memikul kuali yang berisi soto”.
Nah, kesalahan-kesalahan frasa pada bahasa ini wajar terjadi dalam percakapan sehari-hari dalam bahasa Jawa.
Bagi Adjarian yang sedang belajar bahasa Jawa, materi satu ini akan berguna nantinya saat berkomunikasi.
Berikut 13 contoh rura basa yang sering digunakan dalam keseharian.
Baca Juga: Apa yang Dimaksud dengan Rura Basa? Apa Saja Contoh-contohnya?
13 Rura Basa yang Kerap Digunakan Sehari-hari
1. Nggodhok wedang = Merebus minuman