5 Nilai yang Dapat Memperkokoh Persatuan dan Kesatuan Bangsa

By Rahwiku Mahanani, Selasa, 19 April 2022 | 10:00 WIB
Di dalam semangat kebangsaan terkandung nilai-nilai yang dapat memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa. (pixabay)

Dalam mewujudkan Indonesia menjadi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), banyak pengorbanan yang telah dilakukan oleh para pahlawan dan pendahulu kita.

Mulai dari pengorbanan waktu, tenaga, pikiran, harta, bahkan nyawa.

Perjuangan tersebut dilakukan karena semangat kebangsaan.

Nah, sebagai generasi muda, kita harus mewarisi semangat kebangsaan tersebut.

Di dalam semangat kebangsaan, terkandung nilai-nilai yang dapat memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa.

Berikut lima nilai yang dapat memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa.

1. Pro patria dan primus patrialis, yaitu mencintai Tanah Air dan mendahulukan kepentingan Tanah Air.

Baca Juga: Memahami Cita-Cita dan Tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia

  

2. Jiwa solidaritas dan setia kawan.

3. Jiwa toleransi dan tenggang rasa antaragama, antarsuku, antargolongongan, dan antarbangsa.

4. Jiwa tanpa pamrih dan tanggung jawab.