Makna Lagu Gundul-Gundul Pacul, Tembang Dolanan dari Jawa Tengah

By Aldita Prafitasari, Rabu, 6 April 2022 | 22:15 WIB
Gundul-Gundul Pacul adalah lagu daerah Jawa Tengah. (Unsplash)

Bakul terguling, nasinya tumpah sehalaman

Bakul terguling, nasinya tumpah sehalaman

Makna Lagu Gundul-Gundul Pacul

Gundul berarti kepala plontos, botak, atau tidak ada rambut.

Nah, kepala adalah lambang kehormatan, sedangkan rambut lambang mahkota kepala, Adjarian.

Jadi, gundul atau botak berarti melambangkan kehormatan yang tanpa ada mahkotanya.

Baca Juga: Lirik, Terjemahan, dan Makna Lagu Dolanan Jawa Tengah Gajah-Gajah

  

Dalam bahasa Indonesia, pacul berarti cangkul, tapi juga bisa melambangkan empat indra manusia.

Sedangkan gembelengan berarti sombong dan tidak hati-hati.

Nah, maknanya secara keseluruhan adalah pemimpin yang sebenarnya bukanlah yang bermahkota, tapi yang berhati-hati dalam mempergunakan keempat indranya dalam memimpin.

Pemimpin yang tidak sombong adalah yang mau melihat dan mendengar kesusahan rakyat.

Juga mencium kebaikan dan kesusah serta bertutur baik dan bijaksana.

Nah, Adjarian, itulah lirik, arti, dan makna lagu Gundul-Gundul Pacul, Adjarian.

Tonton video di bawah ini, yuk!