Air di Permukaan Bumi Selalu Tersedia karena Ada Apa?

By Aisha Amira, Senin, 4 April 2022 | 20:00 WIB
Air di permukaan bumi selalu tersedia karena adanya daur atau siklus air. (Unsplash/Anastasia Taioglou)

Baik untuk air minum ataupun santiasi, ya!

Sebab, di dalam kehidupan sehari-hari, manusia sangat membutuhkan air. 

Oleh karena itu, kita wajib menjaga sumber air bersih agar selalu terjaga dan tidak menjadi langka, ya! 

Usahakan untuk menggunakan air sebaik mungkin dan juga secukupnya. 

Nah Adjarian, itulah alasan mengapa air di permukaan bumi selalu tersedia karena adanya proses daur air atau siklus air, ya.

Baca Juga: Jawab Soal Berdasarkan Teks 'Siklus Air dan Bencana Kekeringan', Kelas 5 Tema 8

Sekarang, yuk, coba jawab soal berikut ini!

Pertanyaan

Sebutkan pengertian siklus air!

Petunjuk: Cek halaman 2-3.

Tonton video ini juga, yuk!