5. Selalu mengadakan musyawarah untuk menyelesaikan masalah.
6. Saling menghormati dan menghargai antar warga yang memiliki perbedaan agama, suku, dan adat.
"Interaksi manusia dan pendidikan memengaruhi pembangunan sosial budaya."
Baca Juga: Contoh-Contoh Hak Mendapatkan Pendidikan
7. Melestarikan budaya dan kearifan lokal daerah.
8. Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.
Nah, itulah tanggung jawab dan contoh aktivitas masyarakat dalam upaya meningkatkan pembangunan sosial budaya.
Sekarang jawab pertanyaan di bawah ini, yuk!
Pertanyaan |
Sebutkan tujuan pendidikan! |
Petunjuk: Cek halaman 4. |
Tonton video ini, yuk!