Mengenal 10 Macam Gangguan Pencernaan Pada Manusia Akibat Pola Makan

By Atika Mayasari, Selasa, 5 April 2022 | 03:30 WIB
Salah satu penyebab gangguan pencernaan adalah pola makan yang tidak benar. (pixabay)

adjar.id - Tahukah Adjarian fungsi sistem pencernaan pada manusia?

Sistem pencernaan pada manusia memiliki fungsi membantu tubuh menyerap nutrisi penting makanan yang kita konsumsi.

Selain itu, perncernaan pada manusia juga bertanggung jawab membuang limbah kotoran dari dalam tubuh.

Sistem ini dimulai dari tempat makanan masuk, sampai makanan keluar dari tubuh.

Sistem organ pencernaan manusia berawal dari mulut sampai pengujung usus besar atau rektum.

O iya, organ seperti hati, pankreas, dan kantung empedu juga berperan penting dalam proses pencernaan.

Meski organ-organ tersebut tidak dilewati oleh makanan dan terletak di luar saluran pencernaan, organ-organ tersebut juga membantu jalannya proses pencernaan pada manusia.

Menjaga kesehatan pencernaan merupakan hal yang sangat penting.

Sebab, jika kita tidak peduli dan tidak menjaga pencernaan, maka akan membuat kita terserang berbagai macam gangguan pencernaan berikut ini.

Baca Juga: Organ-Organ Pencernaan Utama pada Manusia

Gangguan-Gangguan Pencernaan pada Manusia

1. Dispepsia