Manfaat dan Cara Mengembangkan Koperasi Sekolah

By Nabil Adlani, Jumat, 11 Maret 2022 | 13:30 WIB
Koperasi sekolah dapat melatih siswa dalam bidang kewirausahaan dan organisasi. (unsplash/CDC)

2. Usaha-usaha yang bisa memenuhi kebutuhan secara langsung, murid atau siswa sekolah sesuai dengan jenis dan sifat sekolahnya, di antaranya:

Baca Juga: Arti Lambang Koperasi Indonesia

3. Toko koperasi bisa menyediakan kebutuhan sekolah, selain itu juga bisa mengusahakan perbekalan, pertukangan, dan percetakan untuk keperluan sekolah.

“Mewajibkan dan menggiatkan anggota untuk menabung secara teratur adalah salah satu cara mengembangkan koperasi sekolah.”

Adjarian, untuk mengembangkan usaha koperasi sekolah pada dasarnya sama dengan koperasi secara umum.

Misalnya, apabila koperasi sekolah mendapatkan pinjaman modal dari anggota atau pihak lain maka bisa digunakan untuk mengembangkan usaha-usaha lain.

Nah, itulah beberapa manfaat dan cara mengembangkan koperasi sekolah yang penting bagi siswa-siswa di sekolah.

Yuk, sekarang kita jawab pertanyaan berikut!

Pertanyaan

Apa cara yang bisa dilakukan untuk mengembangkan koperasi sekolah?

Petunjuk: Cek halaman 4 dan 5.

Tonton video ini juga, ya!