Jurusan Teknik Penerbangan: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitas

By Jestica Anna, Selasa, 8 Maret 2022 | 19:00 WIB
Teknik Penerbangan mempelajari segala hal yang berhubungan dengan teknis pesawat, penerbangan, dan kedirgantaraan.
Teknik Penerbangan mempelajari segala hal yang berhubungan dengan teknis pesawat, penerbangan, dan kedirgantaraan. (Unsplash/Ashim D'Silva)

Supaya tidak penasaran, berikut daftar beberapa mata kuliah jurusan Teknik Penerbangan, di antaranya:

1. Matematika Teknik

2. Fisika Teknik

3. Kimia Teknik

4. Statistika Struktur

5. Material Pesawat Terbang dan Manufaktur

6. Astrodinamika

Baca Juga: Jurusan Teknik Perminyakan: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitas

7. Kendali Terbang

8. Konstruksi Pesawat Terbang

9. Sistem Avionik

10. Perawatan Pesawat Terbang