Jawab Soal Teks 'Rumah Betang Uluk Palin', Buku Tematik Kelas 5 Tema 8

By Atika Mayasari, Senin, 7 Maret 2022 | 16:35 WIB
Rumah Betang Uluk Palin adalah salah satu rumah adat di Kalimantan. (piqsels)

adjar.id - Rumah betang uluk palin merupakan salah satu jenis rumah adat yang tedapat di Pulau Kalimantan.

Nah, pada buku tematik kelas 5 tema 8 pada halaman 15, terdapat teks yang menceritakan tentang rumah betang uluk palin.

Teks tersebut berjudul "Rumah Betang Uluk Palin". 

Seperti yang kita tahu bahwa ada beragam budaya di Indonesia.

Keragaman budaya tersebut terjadi karena masyarakat sekitar menyesuaikan dengan lingkungannya.

Setiap daerah memiliki keunikan budaya, salah satunya berwujud rumah adat, Adjarian.

O iya, setelah menyimak teks tentang rumah adat beruba rumah betang, ada beberapa soal yang perlu kita jawab.

Nah, seperti apa teksnya? Apa saja soal-soalnya?

Yuk, kita bahas bersama!

Baca Juga: Rumah Adat Betawi: Jenis dan Karakteristik Rumah Adat Betawi

Rumah Betang Uluk Palin

Rumah betang (rumah panjang) uluk palin terletak di Kapuas Hulu, Kalimantan Barat.