Jawab Soal Matematika Materi Satuan Waktu No 7-9, Kelas 5 SD

By Jestica Anna, Selasa, 1 Maret 2022 | 18:00 WIB
Satuan waktu adalah cara yang digunakan untuk mengukur suatu durasi tertentu. (Piqsels)

Total waktu perjalanan = lama istirahat + lama perjalanan

Total waktu perjalanan = 30 menit + 4 jam 30 menit

Total waktu perjalanan = 00.30 + 4.30

Total waktu perjalanan = 05.00  (5 jam)

Kemudian, kita akan menentukan waktu berangkat Siti.

Waktu berangkat = waktu sampai – total lama perjalanan

Baca Juga: Jawab Soal Perkalian dan Pembagian Bilangan Pecahan No 9-10, Kelas 5 SD

Waktu berangkat = 13.30 – 05.00

Waktu berangkat = 08.30

Jadi, dapat disimpulkan bahwa Siti dan keluarganya berangkat menuju rumah nenek pukul 08.30.

9. Siti menjemur karya batiknya selama 115 menit. Pada saat mengangkat karya batik yang dijemur, jam menunjukkan pukul 13.15. Pukul berapakah Siti mulai menjemur karya batiknya?

Jawaban dan pembahasan: Sama seperti soal nomor delapan, kali ini kita harus mencari waktu mulainya sebuah peristiwa, Adjarian.