Peranan BUMN dan BUMS terhadap Perekonomian Rakyat Indonesia

By Nabil Adlani, Senin, 31 Januari 2022 | 10:00 WIB
PT. KAI adalah salah satu BUMN yang berperan memberikan pelayanan di bidang transportasi bagi masyarakat. (unsplash/PradamasGifarry)

adjar.id – Peranan BUMN dan BUMS sangat penting dalam perekonomian.

BUMN dan BUMS adalah bentuk badan usaha berdasarkan segi yuridis atau hukumnya.

Nah, kali ini kita akan membahas mengenai peranan dari BUMN dan BUMS terhadap perekonomian rakyat Indonesia yang menjadi materi ekonomi kelas 12 SMA.

Adjarian, BUMN atau Badan Usaha Milik Negara adalah badan usaha yang seluruh atau sebagain modalnya dimiliki oleh negara.

Sementara BUMS atau Badan Usaha Milik Swasta adalah badan usaha yang sepenuhnya dimiliki oleh pihak swasta, baik perorangan maupun persekutuan.

O iya, badan usaha sendiri adalah suatu rumah tangga ekonomi yang menggunakan modal dan tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan hidup.

Tujuan dari badan usaha ialah untuk mendapatkan keuntungan atau laba.

Yuk, kita simak peranan BUMN dan BUMS terdapat perekonomian berikut ini, Adjarian!

“Perusahaan menjadi alat bagi badan usaha untuk mencapai tujuannya, yaitu mendapatkan keuntungan atau laba.”

Baca Juga: Contoh Soal Materi Badan Usaha serta Jawaban dan Penjelasannya

Peranan BUMN dan BUMS

Sebuah perusahaan dalam menjalankan operasionalnya memiliki satu tujuan, yaitu memperoleh keuntungan yang sudah ditetapkan.