Jurusan Manajemen Industri Katering: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Universitasnya

By Aldita Prafitasari, Selasa, 25 Januari 2022 | 20:20 WIB
Program studi Manajemen Industri Katering merupakan salah satu bagian dari jurusan Pariwisata. (Unsplash)

24. Teknik Pengolahan Kue (Pastry)

25. Manajemen Keuangan Pariwisata

26. Tata Letak

Baca Juga: Jurusan Seni Rupa: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitas

27. Peralatan dan Disain Dapur

28. Perilaku Konsumen

29. Manajemen MICE

30. Studi Kelayakan Bisnis

31. Manajemen Keamanan Makanan

Prospek Kerja Jurusan Manajemen Industri Katering

Lulusan prodi Manajemen Industri Katering sangat dibutuhkan di industri pariwisata, lo!

Nah, pariwisata yang dimaksud tidak hanya pariwisata lokal, nasional, hingga internasional, Adjarian.

Dengan pengetahuan yang berfokus pada manajemen dan juga praktik yang didapat, lulusan prodi ini memiliki prospek kerja yang luas, antara lain:

Baca Juga: Jurusan Sastra Inggris: Mata Kuliah, Prospek Kerja, dan Daftar Universitasnya

1. Industri food & beverages

2. Perhotelan dan restoran

3. Manajer Layanan Makanan (Food Service Managers)

4. Food Stylist

5. Manajer Pengembangan Bisnis

Nah Adjarian, itulah pengenalan seputar mata kuliah, prospek kerja, serta universitas yang memiliki jurusan Manajemen Industri Katering.