Materi TWK CPNS, Integritas Nasional

By Aisha Amira, Selasa, 18 Januari 2022 | 14:00 WIB
Integritas nasional juga berkaitan erat dengan integritas nasional. (freepik)

adjar.id - Adjarian, kali ini kita akan membahas materi TWK CPNS, yaitu integritas nasional. 

Nah, apakah kalian tahu, apa yang dimaksud dengan integritas nasional?

Integritas nasional adalah penyatuan suatu bangsa menjadi satu kesatuan yang utuh. 

Integritas nasional juga sangat berkaitan erat dengan Komisi Pemberatasan Korupsi atau (KPK).

Nah, hal ini sudah diatur berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2019 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2002.

Undang-undang ini berisi Tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. 

Di dalam Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terdiri dari Ketua yang merangkap sebagai anggoya dan wakil, serta empat orang anggota. 

Materi integritas nasional merupakan salah satu bagian dari materi penting TWK, lo!

Sekarang, yuk, kita simak informasi lengkap mengenai integritas nasional berikut ini!

Baca Juga: Materi TWK CPNS, Nasionalisme

Tugas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)

Dalam menjalankan tugasnya, KPK berpegang teguh pada asas berikut ini: