Upaya Meningkatkan Hasil Produksi Perkebunan
Berikut ini beberapa program yang dibuat untuk meningkatkan hasil produksi perkebunan di Indonesia, yaitu:
• Penyelenggaraan program rehabilitasi dan peremajaan tanaman ekspor, serta sistem perkebunan inti rakyat yang kaitannya dengan program transmigrasi.
• Menerapkan program intensifikasi, ekstensifikasi lahan perkebunan, dan rehabititasi tanah-tanah perkebunan yang kurang atau tidak produktif lagi.
• Memberikan bantuan modal berupa kredit kepada petani.
• Mendorong perkebunan besar yang dikelola negara dan swasta sebagai pelopor untuk meningkatkan produksi dan kualitas seluruh komoditas perkebunan.
Baca Juga: Sumber Daya Alam dan Potensi yang Tersebar di Beberapa Daerah di Indonesia
Nah, itulah tadi klasifikasi jenis perkebunan dan beberapa upaya untuk meningkatkan produksi pertanian di Indonesia, Adjarian.
Sekarang, yuk, coba jawab pertanyaan berikut ini!
Pertanyaan |
Apa perbedaan antara perkebunan rakyat dan perkebunan besar? |
Petunjuk: Cek halaman 3. |
Tonton video ini juga, ya!