5 Gunung di Indonesia yang Sering Didaki, Salah Satunya Gunung Semeru

By Aisha Amira, Rabu, 8 Desember 2021 | 09:30 WIB
Indonesia merupakan salah satu negara yang dikelilingi oleh banyak gunung. (Pexels/Marc Peeters)

5. Gunung Bromo

Selain menawarkan pemandangan yang indah, kita juga dapat berkuda di atas Gunung Bromo (Pexels/Alex Borghi)

Apakah Adjarian pernah, pergi karya wisata mengunjungi Gunung Bromo?

Gunung Bromo merupakan salah satu gunung yang sering kali dikunjungi oleh wisatawan lokal maupun mancanegara, lo.

Gunung Bromo terletak di Kabupaten Probolinggo, Pasuruan, Lumajang, dan Lumajang. 

Baca Juga: Mengapa di Gunung Lebih Dingin daripada di Pantai?

Gunung ini merupakan salah satu gunung yang sering kali dikunjungi para pendaki, lo. 

O iya, Gunung Bromo memiliki ketinggian sekitar 2.329 mdpl. 

Selain itu, Gunung Bromo juga merupakan salah satu gunung yang masih aktif, ya. 

Nah, Gunung Bromo juga masih di dalam satu kawasan yang sama seperti Gunung Semeru.