Makna Bersikap Sesuai dengan Nilai-Nilai Pancasila

By Aisha Amira, Rabu, 1 Desember 2021 | 16:20 WIB
Bersikap sesuai dengan nilai Pancasila sama seperti bersikap positif terhadap Pancasila. (pixabay)

adjar.id - Apakah Adjarian sudah bersikap sesuai seperti yang ada di dalam Pancasila?

Bersikap sesuai dengan nilai Pancasila sama juga seperti dengan bersikap positif terhadap Pancasila, lo. 

Nah, sikap positif tersebut wajib kita terapkan di dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan masyarakat, berbangsa dan juga bernegara. 

O iya, hal ini berlaku untuk seluruh masyarakat Indonesia dan juga aparat pemerintahan, ya. 

Baca Juga: Sejarah Pancasila, Dasar Negara Republik Indonesia

Salah satu sikap positif yang dapat kita lakukan adalah kesediaan segenap komponen masyarakat untuk aktif dalam mengungkapkan pemahamannya mengenai Pancasila.

Selain itu, juga menjadikan nilai-nilai Pancasila semakin nyata dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Nah, sikap positif terhadap Pancasila merupakan sikap yang baik serta merupakan upaya dalam melestarikan dan juga mempertahankan Pancasila, lo. 

Sekarang, yuk, kita simak informasi lengkap mengenai makna bersikap sesuai dengan nilai-nilai Pancasila di bawah ini!

 

"Bersikap sesuai dengan nilai Pancasila sama seperti dengan bersikap positif terhadap Pancasila."

 

Makna Bersikap Sesuai dengan Nilai-Nilai Pancasila

Adjarian, berikut ini adalah sikap-sikap yang sesuai dengan sila-sila Pancasila yang harus dilakukan oleh setiap komponen bangsa di dalam kehidupan sehari-hari, yaitu:

1. Ketuhanan Yang Maha Esa

Baca Juga: Makna Bertutur Kata Sesuai dengan Nilai-Nilai Pancasila

 

"Saling menghormati merupakan suatu bentuk contoh dari penerapan sila pertama."

 

2. Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab

Baca Juga: Isi Butir Pengamalan Pacasila dalam Penerapan Nilai-Nilai Pancasila

 

"Sering melakukan kegiatan kemanusiaan merupakan salah satu bentuk perilaku positif."

 

3. Persatuan Indonesia

4. Kerakyatan Yang Dipimpin Oleh Hikmah Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan Perwakilan

Baca Juga: Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Nilai Praksis Pancasila

 

"Salah satu bentuk sikap positif lainnya adalah cinta tanah air dan bangsa."

 

5. Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia

Baca Juga: Demokrasi Pancasila: Pengertian, Prinsip, dan Asas

Nah Adjarian, itulah makna sikap sesuai dengan nilai-nilai Pancasila yang wajib kita ketahui dan pelajari.

Sekarang, yuk, coba jawab soal berikut ini!

 

Pertanyaan

Sebutkan contoh-contoh sikap berdasarkan nilai Pancasila yang Adjarian ketahui!

Petunjuk: Cek halaman 2-5.

 

Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!